Description

Tempat Tidur Tingkat Anak Besi

Tempat tidur merupakan tempat yang di rancang khusus untuk kegiatan istirahat, tidur dan relaksasi, fungsi utamanya yaitu sebagai tempat pribadi seseorang untuk beristirahat setelah beraktivitas. Selain hal tersebut, tempat tidur sering menjadi tempat pribadi untuk membaca, belajar, bersantai, atau bahkan bekerja, tergantung pada usia dan kebutuhan penggunanya.

Tempat Tidur Tingkat Anak Besi dibuat dari material besi berkualitas tinggi, tempat tidur ini menawarkan kekuatan maksimal dan daya tahan jangka panjang. Pagar pengaman di sisi atas dirancang kokoh untuk menjaga anak tetap aman saat tidur, dan tangga tengah memberi akses mudah tanpa memakan banyak tempat.

Ukuran Tempat Tidur Tingkat Anak Besi:

Panjang: 200 cm
Lebar: 90-120 cm
Tinggi: 150-180 cm

Tempat Tidur Tingkat Anak Besi