Description
Dipan Minimalis 160 X 200

Tempat tidur tentunya tidak hanya nyaman dan enak saat digunakan untuk tidur, pastinya kamu ingin tidur nyenyak di malam hari.Namun, tempat tidur juga harus dirancang memiliki desain yang bagus, punya tampilan yang menarik. Desain tempat tidur minimalis bisa menjadi pilihan bagi kamu yang menyenangi rancangan yang simpel. Ada yang terbuat dari kayu dan juga besi, biasanya hanya dua material ini yang menjadi pilihan tempat tidur
Dipan Minimalis 160 X 200 sering disebut juga dengan ukuran queen size. Ukuran lebar 160 dengan panjang 200 ini sangat cocok digunakan untuk pasangan suami istri, atau bagi individu yang ingin tidur lebih leluasa dibandingkan ukuran standar single. Dengan dimensi ini, kamar tetap terasa lega meski dipan sudah ditempatkan, terutama bila ukuran ruang tidur tidak terlalu besar.













