Ukuran Kursi Cafe Minimalis:
- Tinggi Kursi : 44 cm – 52 cm:
- Lebar Kursi: 41 cm – 45 cm
- Kedalaman Kursi: 42 cm – 49 cm
- Tinggi Sandaran : 31 cm – 41 cm
- Total Tinggi Kursi: 76 cm – 91 cm
Rp22
Ukuran Kursi Cafe Minimalis:
Kursi Cafe Minimalis
Cafe yang didesain dengan konsep sederhana, fungsional, dan modern yang mengutamakan kebersihan, ruang yang luas, serta estetika yang tenang. Ciri utamanya adalah penggunaan palet warna netral (seperti putih, abu-abu, hitam, dan coklat), furnitur dengan garis desain yang bersih dan fungsional, serta minimnya dekorasi yang berlebihan, pemilihan kursi cafe seperti Kursi Cafe Minimalis dengan tampilan modern yang bersih dan minimalis, menjadikannya pilihan tepat untuk cafe, resto, coffee shop, hingga ruang makan rumah yang dirancang dengan garis desain sederhana namun tetap elegan, kursi ini mampu memberikan kesan rapi pada setiap interior.
Ukuran Kursi Cafe Minimalis:
Bahan utama dari kayu jati yang sudah dikenal sampai berbagai negara kayu keras tropis yang dikenal kuat, awet, dan tahan lama berkat kandungan minyak alaminya, memiliki warna khas cokelat keemasan hingga cokelat tua dengan serat yang indah, sering kali digunakan dalam pembuatan furnitur. Sandaran yang dibuat mengikuti bentuk tubuh serta dudukan empuk yang terbuat dari jok busa, menjadikan kursi ini nyaman diduduki dalam waktu lama.
Cara Perawatan